ASPEK BIOLOGI IKAN KAWALIYA (Selar crumenophthalmus) DI PERAIRAN SEKITAR MALUKU TENGAH DAN MALUKU UTARA

Amran Ronny Syam, Retno Andamari, Thohir Zubaid

Abstract


Beberapa aspek biologi ikan kawalinya atau bentong (Selar crumenoffithatmus) yang tertangkap di Perairan Maluku Tengah dan Maluku Utara telah dipelajari selama bulan Juni1997 sampai Mei 1998. Jumlah sample yang digunakan untuk penelitian ini sebanyak 5541 ekor dan digunakan untuk hubungan panjang berat, rasio kelamin, tingkat kematangan gonad, indeks kematangan gonad, ukuran panjang ikan saat pertama kali matang gonad dan faktor kondisi dari hasil penelitian ini hubungan panjang berat  menunjukkan b > 3.

Keywords


Bigeye Scad; maturity; Maluku

Full Text:

PDF


DOI: http://dx.doi.org/10.15578/jppi.9.3.2003.63-72


Creative Commons License
Jurnal Penelitian Perikanan Indonesia is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

View My Stats
p-ISSN 0853-5884
e-ISSN 2502-6542

Find in a library with WorldCatCrossref logoSHERPA/RoMEO Logogoogle scholardoaj