STUDI BEBERAPA PARAMETER EKONOMI SEBAGAI TOLOK UKUR PENGARUH PENELITIAN PENGEMBANGAN SISTEM USAHA TANI MINAPADI (Studi Kasus di Desa Nanggerang, Kecamatan Binong, Kabupaten Subang)

Mohammad Noor, Khaidir Ahmady Us

Abstract


Penelitian pengembangan sistem usaha tani minapadi telah dilakukan. Metode yang
digunakan adalah metode survai dengan pendekatan Zero-One Relationship Approach, yaitu membagi petani terpilih dalam dua kelompok, yaitu kelompok petani yang dibina (cooperator) dan kelompok petani yang tidak dibina tetapi dipantau kegiatan sistem usaha taninya (non cooperator).

Keywords


Economic pattern; rice fish culture; development; farming systern

Full Text:

PDF


DOI: http://dx.doi.org/10.15578/jppi.3.2.1997.46-53


Creative Commons License
Jurnal Penelitian Perikanan Indonesia is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

View My Stats
p-ISSN 0853-5884
e-ISSN 2502-6542

Find in a library with WorldCatCrossref logoSHERPA/RoMEO Logogoogle scholardoaj