Pengaruh Pemberian Larutan Buah Mengkudu (Morinda citrofilia) pada Pakan Terhadap Pertumbuhan dan Kelangsungan Hidup Ikan Nila (Oreochromis niloticus)

Muhammad Akbarurrasyid

Abstract


Ikan nila (Oreochromis niloticus) merupakan ikan air tawar yang dimanati oleh masyarakat. Produksi ikan nila terkendala masalah penyakit dan pertumbuhan. Penggunaan bahan kimia dalam upaya pencegahan seragan penyakit dan meningkatkan pertumbuhan dapat dilakukan dengan menggunakan bahan alami seperti buah mengkudu (Morinda citrofilia). Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pemberian buah mengkudu dalam bentuk larutan yang ditambahkan pada pakan ikan nila terhadap pertumbuhan dan kelangsungan hidup ikan nila. Penelitian dilakukan dengan menggunakan Rancangan Acak Lengkap (RAL). Hasil penelitian menunjukan bahwa penambahan larutan buah mengkudu dosis 450 ml/kg pakan berpengaruh terhadap pertumbuhan bobot mutlak sebesar 5,48 ± 0,106 gram, laju pertumbuhan spesifik sebesar 2,39 ± 0,032 dan kelangsungsungan hidup sebesar 98%, sedangkan dosis 150 ml/kg pakan berpengaruh terhadap Feed Conversion Rate sebesar 1,28.


References


Abdel-Tawwab, M., Ahmad, M. H., Khattab, Y. A. E., & Shalaby, A. M. E. (2010). Effect of Dietary Protein Level, Initial Body Weight, and Their Interaction on the Growth, Feed Utilization, and Physiological Alterations of Nile Tilapia, Oreochromis niloticus (L.). Aquaculture, 298, 267–274. https://doi.org/10.1016/j.aquaculture.2009.10.027

Bangsa, P. C., -, S., -, Z., Daud, R., Asmilia, N., & -, A. (2015). Pengaruh Peningkatan Suhu Terhadap Jumlah Eritrosit Ikan Nila (Oreochromis niloticus). Jurnal Medika Veterinaria, 9(1), 2010–2012. https://doi.org/10.21157/j.med.vet..v9i1.2985

Effendie, M. . (2002). Biologi Perikanan. Yayasan Pustaka Nusantara.

Effendie, M. I. (1979). Metode Biologi Perikanan. PT. Gramedia Pustaka Utama.

Hambali, Dewantoro, E., & Prasetio, E. (2019). Efektivitas Ekstrak Daun Mengkudu (Morinda citrifolia) Sebagai Pengobatan Ikan Jelawat (Leptobarbus hoevenii) Yang Diinfeksi Dengan Bakteri Aeromonas hydrophila. Borneo Akuatika, 1(2), 58–69. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.29406/jba.v1i2.1820

Ilmayati, M. M., Henni, S., & Adelina. (2018). Differentiation of Leukocytes of Nile Tilapia (Oreochromis niloticus) With Feed Consist of Noni Fruit Flour (Morinda citrifolia L). 3(1), 188–194.

Kementerian Kelautan dan Perikanan. (2022). Kelautan dan Perikanan dalam Angka Tahun 2022. Pusat Data, Statistik dan Informasi.

Mahtuti, E. Y., & Ibaadillah, A. A. (2018). Ekstrak Mengkudu (Morinda citrifolia L) Sebagai Antimicroba Terhadap Streptococcus viridans Secara in Vitro. Journal Nursing Care and Biomolecular, 2(2), 119. https://doi.org/10.32700/jnc.v2i2.64

Muharrama, A. R. W., Syawal, H., & Lukistyowati, I. (2015). Sensitivitas Ekstrak Buah Mengkudu (Morinda citrifolia L.) terhadap Bakteri Streptococcus agalactiae. Jurnal Online Mahasiswa, 10(1), 1–10.

Putra, E. M., Mahasri, G., & Sari, L. A. (2018). Infestasi Ektoparasit Pada Ikan Nila (Oreochromis niloticus) Yang Dipelihara Menggunakan Sistem Akuaponik dan Tanpa Akuaponik. Journal of Aquaculture and Fish Health, 7(1), 42. https://doi.org/10.20473/jafh.v7i1.11242

Renitasari, D. P., Yunarty, & Saridu, S. A. (2021). Pemberian Pakan pada Budidaya Udang Vaname (Litopenaeus vannamei) Intensif dengan Sistem Index. Jurnal Salamata, 3(1), 20–24.

Salsabila, M., & Suprapto, H. (2019). Teknik Pembesaran Ikan Nila (Oreochromis niloticus) Di Instalasi Budidaya Air Tawr Pandan, Jawa Timur. Journal of Aquaculture and Fish Health, 7(3), 118. https://doi.org/10.20473/jafh.v7i3.11260

Sari, I. P., Yulisman, Y., & Muslim, M. (2017). Laju Pertumbuhan dan Efisiensi Pakan Ikan Nila (Oreochromis niloticus) yang Dipelihara dalam Kolam Terpal Yang Dipuasakan Secara Periodik. Jurnal Akuakultur Rawa Indonesia, 5(1), 45–55. https://doi.org/10.36706/jari.v5i1.5807

Sinaga, I., Sihombing, N. S., Purba, S. Y. H., & Sihombing, P. D. (2018). Optimalisasi Larutan Buah Mengkudu (Morinda citrifolia ) Sebagai Pakan Tambahan Dengan Dosis yang Berbeda Terhadap Pertumbuhan dan Sintasan Benih Ikan Nila (Oreochromis biloticus). TAPIAN NAULI: Jurnal Penelitian Terapan Perikanan Dan Kelautan, 4(2), 1–8.

Usman, D. (2016). Pertumbuhan dan Sintasan Benih Ikan Mas Koki (Cyprinus carpus) Di Balai Benih Ikan Bontomanai. Universitas Muhammadiyah Makassar.

Winaldi, A. (2017). Tingkat Retensi Protein dan Lemk Udng vannamei Litopenaeus vannamei Yang Diberi Pakan Dengan Kadar Silase Limbah Sayur Yang Berbeda.

Yanuar, V. (2017). Pengaruh Pemberian Jenis Pakan yang Berbeda Terhadap Laju Pertumbuhan Benih Ikan Nila (Oreochiomis niloticus) dan Kualitas Air Di Akuarium Pemeliharaan. Ziraa’ah, 42(2), 91–99.

Yue, G. ., H.R, L., & J.L. Li. (2016). Tilapia is the Fish for Next - Generation Aquaculture. International Journal of Marine Science and Ocean Technology, 3(1), 11–13. https://doi.org/10.19070/2577-4395-160003




DOI: http://dx.doi.org/10.15578/salamata.v5i1.12815

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Diterbitkan Oleh:

Pusat Penelitian dan Pengabdian Masyarakat
Politeknik Kelautan dan Perikanan Bone

Jl. Sungai Musi Km 09, Tanete Riattang Timur, Kabupaten Bone, Indonesia
Telp/Fax: (0481) 2920204

Creative Commons License
Politeknik Kelautan dan Perikanan Bone is licensed under a Creative Commons Attribution-NoDerivatives 4.0 International License.

Web Analytics View My Stats

p-ISSN: 2615-5753 

e-ISSN : 2963-6493


Indexed by: