PERANAN PROMOSI DI PERPUSTAKAAN PUSAT RISET PERIKANAN

Nasrul Rizal Lubis

Sari


Di era modern ini, iklim promosi mempunyai peranan sangat penting dalam mengakses sebuah koleksi atau produk, percepatan teknologi yang membuat promosi semakin cepat dan dekat. Dengan munculnya media sosial membuat batasan antara yang professional dan personal semakin kabur, sehingga mengubah cara pandang penguna media dalam berinteraksi.
Perpustakaan pada umumnya merupakan salah satu institusi pendidikan yang memiliki peran penting dalam mempromosikan literasi dan menyediakan akses ke berbagai sumber bacaan dan informasi kepada pengguna perpustakaan. Penggunaan media promosi sebagai alat untuk
membangun komunikasi berkualitas tinggi, ketertarikan akan sumber informasi atau literasi yang disampaikan sehingga membangun kepercayaan dengan para pengguna dalam platform teknologi

In this modern era, the promotion climate has a very important role in accessing a collection or product, the acceleration of technology makes promotions faster and closer. With the emergence of social media, the boundaries between professional and personal are increasingly blurred, thus changing the way media users view interactions. Libraries in general are educational institutions that have an important role in promoting literacy and providing access to various sources of reading and information to library users. The use of promotional media as a tool to build high quality communication, interest in sources of information or literacy conveyed so as to build trust with users on technology platforms.


Kata Kunci


Perpustakaan; promosi; media sosial; teknologi

Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Anastokeskus TSK, 2010 : Sosiaalisen median sanasto. Helsinki.

Anglin, Gary J, 1991. Instructional Technology. Englewood: Libraries Unlimited, Inc.

Badan Standarisasi Nasional (2009). SNI 7496:2009 Perpustakaan khusus instansi pemerintah. Jakarta.

Everett M. Rogers. 1983. Diffusion of Innovations. London: The Free Press

Hartono, Jogiyanto. 2016. Teori Portofolio dan Analisis Investasi. Edisi Kespuluh. Yogyakarta.

Perpustakaan Nasional RI. 2007. Jakarta

Pusat Pengembangan dan Pengkajian Minat Baca Perpusnas, 2019

Sutarno NS, , 2006. Manajemen Perpustakaan Suatu Pendekatan dan Praktik (Jakarta: Sagung Seto)

Sudarmini, E., & Mansyur, S. (2001). Jurnal Perpustakaan Pertanian: Pemasaran Jasa Perpustakaandan Informasi.Bogor: Balai Penelitian dan Pengembangan Pertanian.

Basuk-Sulistyo, 1991. Pengantar Ilmu Perpustakaan., Jakarta : Gramedia Pustaka UtamaShannon, Calude and Weaver. 1949. The Mathematical Theory of Communication.Undang-undang Republik Indonesia Nomor 43 Tahun 2007. Tentang Perpustakaan.

Suharto, Suharsimi. 2001. Promosi Perpustakaan Sebagai Salah Satu Pemasaran Meningkatkan Pelayanan Jasa Informasi Di Perpustakaan.

Sulistyo-Basuki, 2010. Materi Pokok Pengantar Ilmu Perpustakaan (Jakarta: Univetsitas Terbuka)

Sujatna, 2017. Promosi Perpustakaan . Tanggerang : Mahara Publishing.Tjiptono, Fandy, 2008, Strategi Pemasaran, Edisi 3, ANDI: Yogyakarta

Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 43 Tahun 2007 Tentang Perpustakaan.

Yenianti, I. (2019). Promosi perpustakaan melalui media sosial di perpustakaan iain salatiga. Pustabila: Journal of Library and Information Science, 3(2),223-237. DOI:http://dx.doi.org/10.18326/pustabiblia.v3i2.223-237

https://www.maxmanroe.com/pengertian-promosi.html




DOI: http://dx.doi.org/10.15578/jp.v9i1.13115

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.




Copyright of Jurnal Pari (p-ISSN 2502-0730 , e-ISSN 2549-0133)

Sekretariat Badan Riset dan Sumberdaya Manusia Kelautan dan Perikanan
Kementerian Kelautan dan Perikanan


Flag Counter

Index by