PENGUKURAN PANJANG BERAT IKAN NILA (Oreochromis niloticus) DI DANAU LINDU, SULAWESI TENGAH

Yanu Prasetiyo Pamumgkas, Budi Irawan

Abstract


Ikan nila merupakan ikan introduksi dari Afrika pada tahun 1969 dan kini telah menyebar luas di wilayah Indonesia. Baik yang hidup liar di alam maupun yang dibudidayakan oleh masyarakat (wikipedia.org). Ikan nila mempunyai nama latin Oreochromis niloticus, berasal dari kelas Osteichtyes dan family Cichlidae (fishbase.com). Adapun ciri-ciri ikan nila adalah garis warna tegak pada sirip ekor, hampir seluruhnya berwarna hitam, mulut mengarah ke atas dan mempunyai rumus sirip D. XVI-XVII, 11-15 dan A. III, 8-11 (Kottelat et. al., 1993). Perikanan ikan nila pada saat ini sangat menunjang perekonomian masyarakat, seiring dengan banyaknya permintaan, hasil tangkapan juga semakin meningkat. 


Keywords


Pengukuran panjang; ikan nila; Danau Lindu; Sulawesi Tengah

Full Text:

PDF


DOI: http://dx.doi.org/10.15578/btl.12.1.2014.59-60

Refbacks

  • There are currently no refbacks.



Creative Commons License
Buletin Teknik Litkayasa Sumber Daya dan Penangkapan is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
View My Stats
E-ISSN: 2541-2450