PENGARUH INTENSITAS CAHAYA TERHADAP PERTUMBUHAN Amphora sp.

Fahrudin Fahrudin, I Gusti Ngurah Permana, Haryanti Haryanti

Abstract


Amphora sp. merupakan pakan alami untuk perkembangan dan pertumbuhan larva abalon, kekerangan, dan udang. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perkembangan dan pertumbuhan diatom (Amphora sp.) yang dikultur dengan intensitas cahaya yang berbeda. Penelitian ini menggunakan 3 bak policarbonat volume 500 L. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pertumbuan tertinggi dengan intensitas cahaya 10.000 lux adalah 80 x 104 sel/cm2 (300.000 x 104 sel/mL) selanjutnya  5.000 lux adalah 75 x 104 sel/cm2 (210 x 104 sel/mL); dan 2.500 lux adalah 72 x 104 sel/cm2 (160 x 104 sel/mL). Kualitas air selama kegiatan masih layak untuk pengkulturan Amphora sp.


Keywords


intensitas cahaya; pertumbuhan; Amphora sp.

Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.



Creative Commons License
Prosiding Forum Inovasi Teknologi Akuakultur by is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
View My Stats