Pengolahan Ikan Lemuru (Sardinella lemuru) Dalam Kaleng Dengan Media Saus Tomat
Abstract
Pengalengan merupakan salah satu bentuk pengolahan dan pengawetan ikan secara modern yang dikemas secara hermetis dan disterilkan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui proses pengalengan ikan lemuru (Sardinella lemuru) dalam kaleng dengan media saus tomat. Metode penelitian dilakukan melalui observasi dengan mengikuti secara langsung seluruh proses pengolahan, mulai dari bahan baku datang hingga pemuatan. Pengujian dilakukan terhadap mutu organoleptik, kimia dan pengamatan suhu. Data yang didapat dianalisa dengan deskriptif-komparatif. Hasi penilitian uji mutu organoleptik bahan baku bernilai 8 dan nilai produk akhir 9 Uji histamin berkisar 50 ppm hingga 100 ppm. Pengamatan suhu proses pada receiving 0,5°C, penyimpanan beku dibawa 18ºC, thawing 0,4 ºC hingga 4, ºC pre-cooking 90 sampai 100ºC, skinning off 20 hingga 25 ºC, cleaning 10 hingga 15ºC. Kesimpulan menunjukkan bahwa proses pengolahan lemuru media saos tomat dalam kaleng sudah dilakukan dengan baik sesuai dengan SNI 2712:2013 ikan dalam kemasan kaleng hasil sterilisasi.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Arini, & Sri Subekti. (2019). Proses Pengalengan Ikan Lemuru (Sardinella longiceps) di CV . Pasific Harvest Banyuwangi , Provinsi Jawa Timur . Marine and Coastal Science, 8 (2)(June), 56–65.
Azzamudin, A., Sipahutar, Y. H., Afifah, R. A., & Napitupulu, R. J. (2023). Pengolahan Ikan Lemuru (Sardinella lemuru ) dalam Kaleng dengan Media Saus Tomat di PT SY, Muncar-Jawa Timur. In Prosiding Seminar Nasional Perikanan Indonesia Ke -24, 225–244. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.15578/psnp.13965
Hadinata, S. T., & Adriyanto, H. (2020). Tinjauan Penyimpanan Sistem FIFO Pada Bahan Hewani Yang Berdampak Pada Proses Pengolahan Makanan Di Morrissey Hotel Jakarta. Emerging Markets : Business and Management Studies Journal, 6(2), 103–109. https://doi.org/10.33555/ijembm.v6i2.100
Hendari. (2020). No Title. Keragaman Genetik Ikan Lemuru (Sardinella Lemuru) Di Wilayah Perairan Indonesia.
Khamariah, K., Sipahutar, Y. H., Sayuti, M., & Hidayah, N. (2023). Penerapan Good Manufacturing Practices ( GMP ) dan Sanitation Standard Operating Prosedure ( SSOP ) pada Pengolahan Rajungan ( Portunnus pelagicus ) Pasteurisasi Dalam Kaleng di PT. X, Lampung Selatan. In Prosiding Seminar Nasional Perikanan Indonesia Ke-24, 3, 153–174. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.15578/psnp.13956
Lapene, A. A. I. W., Sipahutar, Y. H., & Ma’roef, A. F. F. (2021). Penerapan GMP DAN SSOP Pada Pengalengan Ikan Lemuru (Sardinella longiceps ) dalam Minyak Nabati. Jurnal Aurelia, 3(1), 11–24.
Ma’roef, A. F., Sipahutar, Y. H., & Hidayah, N. (2021). Penerapan Good Manufacturing Practice (GMP) dan Sanitation Operating Prosedure (SSOP) pada Proses Pengalengan Ikan Lemuru (Sardenella Longiceps) dengan Media Saos Tomat. In Prosiding Simposium Nasional VIII Kelautan Dan Perikanan Fakultas Ilmu Kelautan Dan Perikanan, Universitas Hasanuddin, Makassar, 5 Juni 2021, 143–154.
Masengi, S., Sipahutar, Y. H., & Rahardian, T. (2016). Penerapan Sistem Ketertelusuran (Traceability) pada Pengolahan Udang Vannamei (Litopenaus vannamei) Kupas mentah beku (Peeled and Defeined) di PT dua Putra Utama Makmur, Pati Jawa Tengah. Jurnal STP (Teknologi Dan Penelitian Terapan), 1, 201–210.
Ndahawali, D. H., Wowiling, F., Risnawati, Pongoh, S., Kaharu, S., Gani, S. H., & Sasara, S. M. (2016). Studi Proses Pengalengan Ikan Di PT . Sinar Pure Foods International Bitung. Buletin Matric, 13(2), 42–53.
Pandit, I. G. S. (2017). Penerapan Teknik Penanganan yang berbeda terhadap Kualitas Ikan Segar sebagai Bahan Baku Pembuatan Ikan Pindang. Jurnal Perikanan Universitas Gadjah Mada, 19(2), 91.
Perdana, G. M. R., Sumiyanto, W., & Sipahutar, Y. H. (2019). Penetapan dan Pengendalian Titik Kendali Kritis Histamin Pada Pengolahan Tuna Steak Beku (Thunnus sp.) di PT. Permata Marindo Jaya Muara Baru-Jakarta Utara. Buletin JSJ, 1(1), 1–13.
Riska, R. (2024). No Title. Efektifitas Pengawasan Mutu Pada Proses Produksi Pengalengan Ikan Lemuru (Sardinella Lemuru Sp) Di PT.Sarana Tani Pratama Bali.
Sandria, E. E., Sipahutar, Y. H., Sayuti, M., & Napitupulu, R. J. (2023). Pengolahan Ikan Lemuru (Sardinella lemuru ) Kaleng Dengan Media Saus Tomat di PT. BMP Food Canning Industry, Negara-Bali. In Prosiding Seminar Nasional Perikanan Indonesia Ke-24, 103–122. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.15578/psnp.13947 Pengolahan
Saraswati, E., Purwangka, F., Mustaruddin, & Darmawan. (2022). Analisis Risiko Penurunan Mutu Ikan Lemuru Selama Aktivitas Penanganan Di Ud. Duta Quraesy, Jember. ALBACORE Jurnal Penelitian Perikanan Laut, 6(2), 111–122. https://doi.org/10.29244/core.6.2.111-122
Sipahutar, Y. H., & Sitorus, T. M. R. (2018). Penanganan ikan Kakap Merah (Lutjanus spp) yang di tangkap dengan Pancing Ulur dan Bubu di Pelabuhan Perikanan Nusantara Sungailiat, Kabupaten Bangka. Prosiding Seminar Nasional Ikan Ke-10, 1–14.
Sipahutar, Y., Djajuli, N., & Hasibuan, L. (2010). Penerapan HACCP (Hazard Critical Control Point) pada proses pengalengan ikan lemuru (Sardella lemuru) di PT X Banyuwangi. In Seminar Nasional Perikanan Indonesia 2010, Sekolah Tinggi Perikanan.02-03 Desember 2010, 486–499.
Sipahutar, Y. H., Sujuliyani, & Nugroho, N. K. (2018). Mutu Ikan Layur (Trichiurus lepturus) Pasca Penangkapan di Pelabuhan Perikanan Pantai (PPP) Asemdoyong, Pemalang - Jawa Tengah. Seminar Nasional Kelautan XIII, Fakultas Teknik Dan Ilmu Kelautan, Universitas Hang Tuah, Surabaya 12 Juli 2018, 8–19.
Suhendra, S. (2018). No Title. Manajemen Rantai Dingin Dalam Pengangkutan Ikan Segar". Jurnal Teknologi Dan Manajemen Perikanan.
Vatria, B. (2018). No Title. Pengalengan Ikan Lemuru (Pengalengan Ikan Sardinella Lemuru).
Wulandari, D. A., Abida, I. W., & Farid, A. (2009). Kualitas Mutu Bahan Mentah dan Produk Akhir pada Unit Pengalengan Ikan Sardine di PT. Karya Manunggal Prima Sukses Muncar Banyuwangi. Jurnal Kelautan, 2(1), 40–49.
Zhafirah, F., & Sipahutar, Y. H. (2021). Proses Pengolahan Ikan Tongkol Abu-abu (Thunnus tonggol) dalam Kaleng dengan Media Air Garam di PT. Jui Fa Interbational Food, Cilcap-Jawa Tengah. Prosiding Simposium Nasional VIII Kelautan Dan Perikanan Fakultas Ilmu Kelautan Dan Perikanan, Universitas Hasanuddin, Makassar, 5 Juni 2021, 57–68. journal.unhas.ac.id/index.php/proceedingsimnaskp/issue/view/1040
DOI: http://dx.doi.org/10.15578/psnp.15299
Refbacks
- There are currently no refbacks.
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.