Faktor-Faktor Berpengaruh Terhadap Produktivitas Lahan Garam di Indonesia

Dhanial Iswanto, Andres Purmalino

Abstract

Kekayaan alam menjadi modal utama produksi garam di Indonesia, di mana luas garam produktif pada 2014 mencapai 27.898 Ha. Permasalahan yang muncul adalah kebutuhan garam nasional cenderung mengalami peningkatan seiring dengan pertumbuhan penduduk dan industri, sedangkan produksi garam nasional tidak dapat memenuhi kebutuhan tersebut. Salah satu upaya untuk mendorong produksi garam adalah dengan meningkatkan produktivitas lahan garam. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor-faktor yang memengaruhi produktivitas lahan garam di Indonesia, menggunakan metode analisis regresi logistik. Hasil yang didapat adalah bahwa umur petambak, luas lahan, luas meja garam, metode produksi, dan lama penjemuran signifikan memengaruhi produktivitas lahan garam di Indonesia.

Keywords

Garam; produktivitas; lahan garam; regresi logistik

Full Text:

PDF

References

Adiraga, Y., & Setiawan, A.H. (2014). Analisis Dampak Perubahan Curah Hujan, Luas Tambak Garam dan Jumlah Petani Garam Terhadap Produksi Usaha Garam Rakyat di Kecamatan Juwana Kabupaten Pati Periode 2003-2012. Diponogoro Journal of Economics, 3(1), 1-13.

Agresti, A. (1990). Categorical Data Analysis, John Wiley and Sons, Canada.

Amami, D., & Ihsannudin. (2016). Efisiensi Faktor-Faktor Produksi Garam Rakyat. Media Trend, 11 ( 2), 166-174.

Arwiyah., Zainuri, M., & Efendy, M. (2015). Studi Kandungan NaCl di Dalam Air Baku dan Garam yang Dihasilkan serta Produktivitas Lahan Garam Menggunakan Media Meja Garam yang Berbeda. Jurnal Kelautan, 8(1), 1-9.

Besral, (2010), Pengolahan dan Analisa Data-1 Menggunakan SPSS. Departemen Biostatistika Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Indonesia, Jakarta.

Dirjen K3P, (2013), Laporan Akhir Pendataan Garam Tahun 2013. Kementerian Kelautan dan Perikanan dan Badan Pusat Statistik, Jakarta.

Dirjen K3P, (2015), Pedoman Pencacah Pendataan Garam Rakyat 2015. Kementerian Kelautan dan Perikanan dan Badan Pusat Statistik, Jakarta.

Hariyanto, B. (2013). Pengertian Law of Diminishing Returns. http://www.bambanghariyanto.com/2013/10/pengertian-law-of-diminishing-returns.html 1.

Kementerian Kelautan dan Perikanan, (2014), Peraturan Menteri Kelautan dan Perikanan Republik Indonesia Nomor 10/Permen-KP/2014, Jakarta

Kementerian Kelautan dan Perikanan, Analisis Produksi Garam Indonesia, http://statistik.kkp.go.id/sidatik-dev/Berita/Analisis%20Produksi%20Garam%20Indonesia.pdf

Rachman, A. (2011). Evaluasi Kinerja Usaha Petani Garam Rakyat (Studi Kasus di Kabupaten Bima, Nusa Tenggara Barat), Skripsi, Institut Pertanian Bogor, Bogor.

Sunar, (2012), Pengaruh Faktor Biografis (Usia, Masa Kerja dan Gender) Terhadap Produktivitas Karyawan (studi Kasus PT Bank X), Forum Ilmiah 9(1), 167-176.

Suwarto. (2008). Produktivitas Lahan dan Biaya Usaha Tani Tanaman Pangan di Kabupaten Gunung Kidul. Jurnal Ekonomi Pembangunan, 9(2), 168-183.